Bakti Sosial Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kabupaten Karanganyar
Bakti sosial yang merupakan kerjasama antara DISPARPORA Karanganyar, Jimbaran, Taman Sari, Edupark, Putra Putri Lawu, Purna Paskibraka, Jambore Pemuda dan partisipan lainnya diadakan pada Kamis, 7 Juni 2018. Bakti sosial ini berupa pemberian bantuan paket sembako kepada Lansia yang berada di Desa Dayu Gondangrejo, Desa Pablengan Matesih, Desa Gaum Tasikmadu, […]